Daftar isi
Fonetekno.com hai sahabat media kembali lagi bersama admin. Kali ini admin akan berbagi informasi mengenai beberapa cara membuat judul novel yang bagus dan menarik. Di bawah ini admin sudah merangkum beberapa trik cara membuat judul novel yang bagus dan menarik jika kalian penasaran baca artikel di di bawah ini dengan seksama.
Ketika pertama kali membeli buku baik literatur maupun sastra, apa yang yang pertama kalian baca? Tentu judul bukan?
Jika kalian berminat mempublikasikan karya tulis sastra dalam bentuk sajian cerita panjang, maka sebaiknya pelajari lebih dahulu trik rahasia membuat judul novel yang menarik. Hal ini perlu di lakukan agar memikat perhatian pembaca.
Bagaimana cara membuat judul buku dan novel yang bagus serta menarik?
Ada beraneka judul yang buku novel yang terkenal. Mulai dari judul yang sengaja di buat melenceng dari tema cerita hingga penggunaan kata-kata yang tidak biasa. Semua kesengajaan itu di buat semata denagn tujuan agar tulisan yng di hasilkan menarik minat pembaca.
Lantas bagaimana cara mudah agar bisa membuat judul yang mampu memikat pembaca? Berikut ini trik rahasia membuat judul novel yang menarik.
1. Membuat judul yang berbeda dari yang lain
Sekalipun sajian cerita yang kalian tulis dalam novel sebaiknya buatlah judul yang berbeda dari lainnya. Sebab saat ini semakin banyak para para penulis memilih jalan pintas untuk menuliskan judul yang sudah mainstream.
Membuat judul yang berbeda membuat novel kalian memiliki daya tarik tersendiri. Cara membuatnya yakni dengan memperbanyak kosa kata baru. Olah dan baca kembali isi novel kalian, temukan intinya dan jadikan sebuah judul.
2. Buatlah judul memprovokasi
Untuk bisa membuat judul yang provokatif, kalian bisa belajar dan memperbanyak membaca buku karya penulis best seller. Hadirkan judul yang tidak hanya memberikan keseluruhan cinta.
3. Munculkan ciri khas isi novel
Selain untuk memikat perhatian pembaca. Keberadaan judul juga memiliki fungsi sebagi penanda ciri khas dari isi novel. Jangan sampai kalian menuliskan judul yang sama seakli tidak menghubungkan dengan keseluruhan isi cerita.
4. Munculkan inti cerita dari novel
Apabila ingin judul sederhana dan menarik untuk novel, maka trik rahasianya adalah dengan memberikan sedikit sentuhan bocoran. Salah satunya adalah inti dari cerita tersebut. Sehingga pembaca bisa lebih mudah mendapatkan informasi dari apa yang ingin di bacanya.
5. Membuat judul maksimal 3 kata
Judul yang baik dan menarik terdiri adri minimal 3 kata, sekalipun tidak ada aturan tertentu untuk membuat judul namun tetap perhatikan trik rahasia pada poin ini.
6. Hubungkan judul dengan karakter tokoh utama
Trik rahasia membuat judul novel yang menarik pada poin ini memang cenderung sedikit rumit. Namun jika kalian bisa memunculkannya maka terjamin pembaca akan terpikat.
7. Buat judul ketika seluruh isi novel sudah selesai
Judul yang menarik sering kali di dapatkan ketika kalian selesai mwnulis keseluruhan isi novel. pasalnya pasti akan ada perubahan alur di tengah-tengah jalan atau bisa saja terjadi penyimpangan ending. Sehingga dengan membuat judul ketika penulis novel telah selesaidi jamin akan menimbulkan kesinambungan lebih kuat.
8. Perbanyak membaca penomena
Judul yang menarik dapat kalian buat dengan membaca fenomena sekitar. Menginagt isi dari novel adalah sajian kehidupan di dunia. Sehingga sebaiknya kalian sering mungkin mengkritisi kehidupan.
Penutup
Nah, sekian informasi dari admin kali ini tentang beberapa cara membuat judul novel yang bagus dan menarik. Semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk terus kunjungi website kami fonetekno.com karna masih banyak informasi yang baru dan menarik lainnya.